Infoaceh.net

Portal Berita dan Informasi Aceh

Abu Adnan Bakongan, Ulama Kharismatik Penerus Abuya Muda Waly

Merasa kagum dengan keilmuan dan keshalihan Abuya Muda Waly, maka para ulama Padang terutama ulama Kaum Tua seperti Syekh Khatib Ali, Syekh Muhammad Jamil Jaho, keduanya murid Syekh Ahmad Khatib Minangkabau mengambil Syekh Muda Waly sebagai menantu, dengan harapan bisa tersambung dengan nasab ulama Aceh melalui Abuya Muda Waly.

Setelah pertemuan di rumah Abu Bakongan, sejak hari itu mulailah Abu Adnan Bakongan kembali belajar kepada Abuya Muda Waly al-Khalidy. Abu Adnan Bakongan termasuk ulama yang langsung menjadi mursyid tanpa perlu tauliyah setelah wafatnya Syekh Muda Waly.

Hanya Abu Bakongan dan Abu Jailani Kota Fajar yang mendapatkan posisi yang demikian. Abu Adnan dan Abu Jailani Kota Fajar juga merupakan guru dari Abon Kota Fajar Teungku Hasbi Nyak Diwa, yang lama mendampingi kedua ulama tersebut. Sehingga Abu Bakongan dan Abuya Jailani Kota Fajar dianggap sebagai murid senior Abuya Syekh Muda Waly.

Selain sebagai ulama, kiprah Abu Adnan Bakongan terhadap masyarakat tentu tidak diragukan lagi, selain mendidik masyarakat, beliau juga memiliki anak-anak yang hampir seluruhnya ulama. Sebut saja diantara anak-anaknya adalah Waled Marhaban Bakongan dan Abati Baidhawi serta anak beliau lainnya.

Adapun Abati Baidhawi pelanjut kepemimpinan Ashabul Yamin adalah lulusan Padang dari Madrasah Tarbiyah Islamnya Syekh Zakaria Labai Sati Malalo Padang.

Setelah pengabdian yang panjang untuk masyarakat Bakongan dan Aceh secara umum, maka wafatlah Abu Bakongan dalam usia diperkirakan 106 tahun. Rahimahullah Rahmatan Wasi’atan.

Ditulis Oleh:
Dr. Nurkhalis Mukhtar El-Sakandary, Lc (Ketua STAI Al Washliyah Banda Aceh; Pengampu Pengajian Rutin TAFITAS Aceh; dan Penulis Buku Membumikan Fatwa Ulama)

author avatar
Redaksi
Redaksi INFOACEH.net

Lainnya

Foto bersama mahasiswa KPM,pihak dayah, serta peserta lomba. [Foto:Fatur Ilhami]
Wakil Wali Kota Banda Aceh Afdhal Khalilullah menyerahkan bantuan life jacket (pelampung) kepada nelayan Gampong Alue Naga, Rabu (23/7/2025).
Menhut Raja Juli Tiba-Tiba Dipanggil KPK, Ada Apa?
Tampang oknum personel Brimob berinisial AS yang menggasak emas di Toko Emas Sinar Logam di Papua Barat pada Kamis (17/7/2025).
Pasukan Israel untuk pertama kalinya pada Senin merangsek ke daerah-daerah di pusat kota Gaza di mana beberapa kelompok bantuan bermarkas.

Hampir 90 Persen Wilayah Gaza Dicaplok Israel

Luar Negeri
Menteri Kelautan dan Perikanan (KKP) Sakti Wahyu Trenggono
Presiden Prabowo Subianto
Sebuah video viral yang menampilkan aksi mesum sepasang muda-mudi di sekitar Stadion Pakansari, Kabupaten Bogor, akhirnya terbongkar sebagai konten rekayasa alias hoax.
KPK Panggil 3 Bos Swasta di Kasus Dugaan Korupsi Bansos Presiden
Ketua Dewan Perwakilan Daerah (DPD) Sultan B Najamudin optimistis Koperasi Desa Merah Putih (KMP) mampu meningkatkan geliat ekonomi masyarakat di daerah.
Politikus PDI Perjuangan (PDIP), Mohamad Guntur Romli
Mantan Menteri Agama (Menag), Yaqut Cholil Qoumas alias Gus Yaqut.
Sekolah MAN 1 Model Banda Aceh
Waduk Tui Geulumpang di Gampong Krueng Kalee, Kecamatan Darussalam, Aceh Besar, mengalami kerusakan serius pada sejumlah pintu air dan infrastruktur pendukung lainnya. (Foto: Ist)
Kepala Dinas Pendidikan Aceh, Marthunis
1.305 lulusan IPDN diwisuda dalam Sidang Senat Terbuka Tahun Akademik 2024/2025 di Gedung Balairung Rudini, Kampus IPDN Jatinangor, Kabupaten Sumedang, Jawa Barat, Rabu (23/7/2025). (Foto: Dok. Humas IPDN)
Dua mahasiswa Pendidikan Dokter Fakultas Kedokteran USK, Mahlil Jibran dan Riza Daffa Firdaus, meraih Juara 1 Lomba Esai Ilmiah KSE JUARA 2025, yang diselenggarakan oleh Paguyuban Karya Salemba Empat (KSE) USU. (Foto: Humas USK).
Bea Cukai Lhokseumawe menggelar Program Pengembangan Kompetensi Pegawai (P2KP), Rabu (23/7), di Aula Malikussaleh Kantor Bea Cukai setempat. (Foto: Ist)
Dua mahasiswa Fakultas Kedokteran USK Mahlil Jibran dan Riza Daffa Firdaus, meraih Juara 1 Lomba Esai Ilmiah Nasional KSE JUARA 2025 yang digelar Paguyuban KSE Universitas Sumatera Utara (USU). (Foto: Ist)
Kejari Aceh Besar pada Rabu (23/7), mengeksekusi TZF (53) terpidana korupsi proyek pembangunan Puskesmas Lamtamot (Gunung Biram), Lembah Seulawah, yang dijebloskan ke Lapas Kelas IIA Banda Aceh. (Foto: Dok. Kejari Aceh Besar)
Tutup
Enable Notifications OK No thanks