OJK Edukasi Mahasiswa USK Berwirausaha di Pasar Modal
Oleh sebab itu, dirinya menilai perlu adanya upaya bersama untuk meningkatkan literasi pasar modal syariah ini termasuk dengan perguruan tinggi.
“Di sinilah kita perlu berkolaborasi untuk mencetak lulusan perguruan tinggi yang mumpuni, kredibel dan profesional sehingga peduli dengan pengembangan pasar modal syariah di Indonesia,” ucapnya.
Dalam kegiatan ini pihak OJK juga menyerahkan secara simbolis yaitu bantuan CSR berupa 1 unit mobil untuk operasional dan 10 proyektor kepada USK dari pasar modal Indonesia. (IA)
Tutup