Adapun 15 desainer lokal tersebut yaitu, SayISAL, Ijaa, Epic.Id, LUXEMOM by Ayuharmas, BEYZA by Cut Muliasari, NINAELD, WRD by Wardatuttifla, SARARIZQA, Putripala, sofia by Cut Sofia, Sinthing, Rumoh Syar’i, SALSABILAOCAA, POEL, dan Solozerycho.
“Dalam MFW ini, produk busana yang diperagakan ini langsung dipasarkan oleh para desainer. Jadi, costumer bisa langsung mengaksesnya di stan-stan yang telah tersedia di lokasi kegiatan,” pungkasnya. (IA)