Bertemu Ketua PT Banda Aceh, Kapolda Siap Koordinasi dalam Penegakan Hukum
Terkait maraknya perkara narkoba, Kapolda menanggapinya, “Kami baru saja memusnahkan 120 kg sabu. Bahkan beberapa waktu lalu kami juga sudah musnahkan barang bukti sabu dan jenis narkoba lainnya mencapai dua ton. Angka yang luar biasa banyaknya. Kami akan terus koordinasi sebagai upaya memberantas penyalahgunaan narkoba di Aceh. Bisa jadi angka ini merupakan temuan barang bukti terbanyak dan bisa jadi ini merupakan pintu masuk beredarnya narkoba ke seluruh Indonesia,” pungkas jenderal bintang dua Achmad Kartiko. (IA)
Tutup