Kepala Daerah se-Aceh Ikuti Rakor Pemberantasan Korupsi Bersama Ketua KPK
Mulai dari area perencanaan dan penganggaran, pengadaan barang dan jasa, perizinan, pengawasan APIP, manajemen ASN, optimalisasi pajak, manajemen BMD, hingga tata kelola Dana Desa.
“Sejalan dengan hal tersebut, pada kesempatan ini saya berharap kepada seluruh Bupati dan Wali Kota untuk mampu memberikan teladan, membangun kemauan, dan mendorong transparansi serta akuntabilitas pengelolaan anggaran pemerintah daerah.
Ini dapat membuat praktik korupsi sulit dilakukan karena setiap dana yang digunakan harus dipertanggungjawabkan dan memberi manfaat kepada masyarakat,” pungkasnya. (IA)
Tutup