“Mari kita berikan yang terbaik dan mencoba sesuatu gebrakan baru untuk melatih dalam meningkatkan pengabdian kita untuk TNI, Negara dan Bangsa, serta juga bermanfaat dan dapat membantu masyarakat,” pungkasnya. (IA)
Letkol Inf Abdul Jamal Husin Jabat Dandim Pidie

By Redaksi

Danrem 011/Lilawangsa Kolonel Inf Bayu Permana memimpin Sertijab Dandim 0102/Pidie dari pejabat lama Letkol Arh Teungku Sony Sonata kepada pejabat baru Letkol Inf Abdul Jamal Husin, Sabtu (12/3)