Infoaceh.netInfoaceh.netInfoaceh.net
  • Beranda
  • Aceh
  • Nasional
  • Dunia
  • Umum
  • Ulama Aceh
  • Syariah
  • Politik
  • Pendidikan
  • Ekonomi
  • Opini
  • Olahraga
  • Hukum
  • Gaya Hidup
Cari Berita
© PT. INFO ACEH NET All Rights Reserved.
Font ResizerAa
Font ResizerAa
Infoaceh.netInfoaceh.net
Cari Berita
  • Beranda
  • Aceh
  • Nasional
  • Luar Negeri
  • Umum
  • Biografi Ulama Aceh
  • Syariah
  • Politik
  • Pendidikan
  • Ekonomi
  • Opini
  • Olahraga
  • Hukum
  • Kesehatan & Gaya Hidup
Follow US
© 2022 Foxiz News Network. Ruby Design Company. All Rights Reserved.
Umum

Main Judi Online di Warkop, Polisi Tangkap 19 Warga di Banda Aceh

M Ichsan
Last updated: Kamis, 20 Juni 2024 01:33 WIB
By M Ichsan
Share
3 Min Read
Kapolresta Banda Aceh Kombes Pol Fahmi Irwan Ramli didampingi Kasat Reskrim Kompol Fadillah Aditya Pratama dan Kasi Humas Ipda Trisna Zunaidi memberikan keterangan penangkapan 19 warga main judi online di warkop, Rabu (19/6). (Foto: Dok. Polresta Banda Aceh)
Kapolresta Banda Aceh Kombes Pol Fahmi Irwan Ramli didampingi Kasat Reskrim Kompol Fadillah Aditya Pratama dan Kasi Humas Ipda Trisna Zunaidi memberikan keterangan penangkapan 19 warga main judi online di warkop, Rabu (19/6). (Foto: Dok. Polresta Banda Aceh)
SHARE

INFOACEH.NET, BANDA ACEH —
Polresta Banda Aceh menangkap 19 warga yang diduga terlibat dalam permainan judi online. Penangkapan dilakukan personel Satreskrim atas informasi dari masyarakat yang resah atas perbuatan tersebut.

Kapolresta Banda Aceh, Kombes Pol Fahmi Irwan Ramli dalam konferensi pers, Rabu (19/6/2024) mengatakan, para pelaku judi online tersebut, ditangkap di sejumlah warung kopi.

Dijelaskannya, awalnya petugas menangkap 25 orang untuk diperiksa. Namun, dari hasil pemeriksaan didapati hanya 19 orang yang terlibat secara aktif bermain judi online.

- Advertisement -

“Kita tangkap awalnya 25 orang. Namun yang ditahan 19 dan 6 lainnya dilepas dan dikembalikan ke keluarga,” kata Kapolresta didampingi Kasat Reskrim Polresta Banda Aceh Kompol Fadillah Aditya Pratama.

Saat ditangkap, pihaknya juga mengamankan barang bukti 17 unit ponsel yang digunakan pelaku untuk bermain judi online.

- Advertisement -

Para pelaku yang ditangkap, bermain judi secara online menggunakan link yang disediakan operator judi online. Selanjutnya, para pemain melakukan deposit sejumlah uang yang lewat e-money atau transfer bank dan kemudian bermain di platform yang disediakan.

Doa Lintas Agama Warnai HUT Bhayangkara ke-79 di Polda DIY
Kapolda Aceh Lantik Dirlantas, Karo Ops, Dirintelkam, Dirbinmas dan 6 Kapolres
Gandeng UIN Ar-Raniry, Kemenag Aceh Asesmen Jabatan Administrator dan Pengawas
Terima Kunjungan KPT Banda Aceh, Pj Gubernur: Jika Kita Nikmati, Tugas di Aceh Menyenangkan

“Setelah itu pelaku bisa berjudi sesuai keinginannya, apabila menang nanti saldo akan terisi dan dapat ditarik secara tunai setelah ditransfer,” ungkapnya.

Dalam kasus ini, polisi juga ikut mengamankan barang bukti 18 link judi online beserta hasil tangkap layar permainan judi yang dimaksud.

“Mereka kini ditahan dan jika sudah lengkap berkas perkaranya nanti akan segera kita limpahkan ke jaksa atau tahap dua,” ucap Fahmi.

- Advertisement -

Dalam perkara ini, Polresta menerima enam Laporan Polisi guna melakukan tindaklanjut.

Ke 19 pelaku adalah, SB (47) warga Pidie Jaya, DK (35) warga Pidie, SR (29) warga Banda Aceh, SR (35) warga Aceh Besar, MN (38) warga Pidie, IS (54) warga Aceh Selatan, SB (52) warga Banda Aceh, AZ (41) warga Pidie.

Kemudian, FJ (29) warga Banda Aceh, YUS (35) warga Aceh Besar, RM (34) warga Pidie, MN (25) warga Aceh Timur, AW (22) warga Aceh Timur, RM ( 25) warga Pidie.

author avatar
M Ichsan
See Full Bio
12Next Page
Share This Article
Email Copy Link Print
Previous Article Img 20240620 Wa0000 Satu Lagi Jamaah Haji Aceh Wafat, Total 5 Orang Sudah Meninggal di Mekkah
Next Article Serah terima jabatan empat pejabat utama dan 3 Kapolsek jajaran Polresta Banda Aceh di halaman Mapolresta setempat, Rabu (19/6/2024). (Foto: Dok Polresta Banda Aceh) Empat Pejabat Utama dan 3 Kapolsek Jajaran Polresta Banda Aceh Diganti

You May also Like

Img 20240922 Wa0013
Umum

Saiful Amri Terpilih Sebagai Ketua GP Ansor Banda Aceh 2024-2028

Minggu, 22 September 2024
WNI Tewas di Penjara Malaysia Usai Ngamuk dan Tinju Polisi, Disebut Serangan Jantung
Umum

WNI Tewas di Penjara Malaysia Usai Ngamuk dan Tinju Polisi, Disebut Serangan Jantung

Rabu, 6 Agustus 2025
Penyerahan bantuan tempat sampah dari Kementerian LHK untuk Dayah Babussalam Al Aziziyah Jeunieb Bireuen
Umum

Lima Dayah Ini Terima Bantuan dari Kementerian LHK

Rabu, 4 November 2020
Terseret di Korupsi Kuota Haji, Saiful Bahri Tak Diakui sebagai Staf PBNU
Umum

Terseret di Korupsi Kuota Haji, Saiful Bahri Tak Diakui sebagai Staf PBNU

Jumat, 12 September 2025
Show More
  • More News:
  • www.infoaceh.net
  • peristiwa
  • nasional
  • aceh
  • prabowo:
  • umum
  • utama
  • politik
  • dan
  • ekonomi
  • besar
  • banda
  • pendidikan
  • Prabowo Subianto
  • hukum
  • jadi
  • 2024
  • polisi
  • warga
  • syariah
Infoaceh.netInfoaceh.net
Follow US
© 2025 PT. INFO ACEH NET. All Right Reserved.
  • Redaksi
  • Pedoman Media Siber
  • Kebijakan Privasi
  • Disclaimer
login
Welcome to Foxiz
Username atau Email Address
Password

Lupa password?