Warisan Abad 14, Seumeuleung Raja Tradisi Sakral yang Terus Hidup di Tanah Daya
Acara kemudian ditutup dengan ziarah ke Makam Po Teumeureuhom, tokoh legendaris yang diyakini sebagai raja besar yang mempersatukan wilayah Daya dan memimpin perjuangan melawan penjajah sejak abad ke-14.
Selain sebagai agenda tahunan, tradisi ini juga menjadi pengingat akan pentingnya silaturahmi antarketurunan raja dan masyarakat umum, serta sebagai momentum untuk merefleksikan sejarah perjuangan nenek moyang yang telah mempertahankan tanah leluhur dengan jiwa dan raga.
Tag
- Aceh Jaya
- amanat raja
- bahasa Daya
- budaya Aceh Jaya
- budaya pesisir barat
- calang,
- identitas budaya Aceh
- Kapolres Aceh Jaya
- Komplek Makam Gle Jong
- kuliner khas Aceh Jaya
- Makam Po Teumeureuhom
- masyarakat Daya
- Peumeunap
- Raja Daya
- raja-raja Aceh
- ritual adat Aceh
- Sejarah Aceh
- sejarah Kerajaan Daya
- Seumeuleung Raja
- tradisi adat Aceh
- tradisi leluhur
- upacara adat Aceh
- utama
- www.infoaceh.net
- ziarah makam raja